SDGs mulai bergeliat
Administrator 29 Juli 2023 21:26:06 WIB
Untuk mengawali kegiatan pendataan sustainable development goals (SDGs) , sejumlah pendata yang berasal dari seluruh wilayah padukuhan di Kalurahan Sampang mendapatkan pelatihan tentang tata cara pengisian formulir pada Sabtu, 29 Juli 2023 di balai Kalurahan Sampang.
Sukoco selaku pendamping desa yang merupakan tentor dari kegiatan ini mengharapkan dalam pelaksanaan pendataan nanti akan tersaji data yang akurat sehingga bisa menjadi basis dalam penentuan kebijakan yang akan di ambil oleh Pemerintah Kalurahan nantinya.
Penyampaian materi di lakukan secara rinci agar para pendata mengerti dan mendaydata yang akurat.
Acara berlangsung hingga sore hari diakhiri dengan simulasi pendataan.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN REALISASI ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN 2024
- Pemasangan Baliho APBKAL 2025 dan LPJ 2024
- Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Sampang Tahun Anggaran 2025
- Pemasangan Banner Perubahan APBKAL Wujud Transparansi Publik Pengelolaan Anggaran Dana Desa
- Anugrah berbuah Bencana
- Rakor Pertama Plt Lurah
- Laporan Pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Tahun Anggaran 2023